Bismillah... Berikut Lirik Lagu Nasyid Islami Hari Berjuang ~ Ar-Ruhul Jadid ~:
Hari ini hari ini kita kan berjuang
Jangan ragu jangan takut hadapi rintangan
Maju langkah rapatkan shafmu di medan perang
Luruskan niat hanya Alloh satu tujuan
Hai mujahid lawan musuh buang rasa gentar
Hadapi segala rintangan dengan bersabar
Terjang pasukan musuh jangan kau takut mati
Berikan pertolongan pada kami yaa robbi
Ayunkanlah pedangmu ayunkan
Tinggikan panji islam tinggikan
Kobarkan semangat hancurkan musuhmu
Mati syahid gapai ridha Alloh
Hai mujahid maju penuhi semua janji
Maju gagah berani bagai mukmin sejati
Demi Alloh pasukan kafir kan terkalahkan
Pasukan mukmin pasti kan raih kemenangan
Lirik Lagu Hari Berjuang ~ Ar-Ruhul Jadid ~
"Blog E-Nasyid hanya menyediakan lirik lagu nasyid Islami dan tidak menyertakan file download mp3. mp4, atau video yang berhubungan dengan lirik nasyid yang dimaksud dengan tujuan untuk memperkaya khazanah musik Islam. Oleh sebab itu, mari kita dukung kekayaan intelektual dalam bermusik yang telah dibuat oleh para munsyid dengan membeli kaset, cd, atau video original mereka di store atau media online lainnya. Terima kasih."
Share This
Ar-Ruhul Jadid
Munsyid:
Ar-Ruhul Jadid
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar